Pemilihan BPD Desa Serang Bulan di Warnai Kejar-Kejaran

DESA3329 Dilihat

Bengkulu Selatan | Harianmediator.com – Perhitungan surat suara pada Pemilihan Badan Permusyawaratan Desa (BPD), Desa Serang Bulan Kecamatan Pino Raya Kabupaten Bengkulu Selatan di warnai kejar- kejaran angka.

Kegiatan tersebut  dilaksankan di halaman kantor Desa setempat, Kamis (30/1/2020), dan di ikuti 16 calon , 12 calon mewakili keterwakilan wilayah (Umum), 4 calon yang mewakili keterwakilan Perempuan (Khusus).

banner 728x250
Panitia pil BPD bersama jajaran Kepolisian dan TNI untuk menyukseskan acara

Berdasarkan pantawaun wartawan harianmediator.com, proses pemilihannya dilaksanakan secara langsung, umum, bebas dan rahasia (LUBER), dipilih langsung oleh masyarakat Desa Serang Bulan, selanjutnya penghitungan surat suarapun berjalan dengan lancar, aman dan damai tanpa ada halangan dan kendala.

Petugas sedang melakukan monitoring keamanan dan ketertiban kegiatan Pil BPD

Calon peraih sura terbanyak

1. PEBRI TUSMAN     : 62suara (L)

2. BUHARDIN              : 61suara (L)

3. TOMI SATRIAWAN : 40 suara (L)

4.  BAYU ANGGARA    : 37 suara (L)

5. RISMAYANTI            : 78 suara (P)

Pjs. Kepala Desa, Hendri Kurniawan bersama unsur TRIPIKA

“selamat untuk para calon terpilih, semoga BPD terpilih ini dalam menjalankan tugasnya berjalan dengan baik dan selalu bisa bekerjasama dengan Pemerintah Desa untuk membangun Desa kedepan yang lebih baik lagi” kata Hendri Kurniawan selaku  Pj. Kepala Desa.[ja]

banner 728x250